Rabu, 20 Juli 2011

GLADI BERSIH WISUDA, PENGAMBILAN TOGA, GORDOM DAN UNDANGAN WISUDA

PENGUMUMAN
SIFAT : PENTING DAN SEGERA

Diumumkan kepada mahasiswa PJJ ICT PGSD angkatan 2008 yg mengikuti Wisuda Pada hari Sabtu, tanggal 23 Juli 2011 agar pelaksanaan pembagian berjalan tertib dan lancar dan tidak merugikan pIhak lain, harap memenuhi ketentuan sebagai berikut :

1. Pengambilan TOGA, UNDANGAN WISUDA,Dan FOTO YUDISIUM Dilaksanakan Pada;
a. Hari Kamis
Pukul 13.00 – 16.30 Wib
Tempat Ruang Kemahasiswaan FKIP
b. Hari Jumat
Pukul 13.00 – 14.30 Wib
Tempat ruang Kemahasiswaan FKIP
(BAGI YANG BELUM MENGAMMBIL TOGA,dsb..., BISA DIAMBIL SETELAH PELAKSANAAN GLADI BERSIH WISUDA)

2. GLADI BERSIH WISUDA DILAKSANAKAN PADA HARI JUMAT, TANGGAL 22 JULI 2011 PUKUL 15.00 DI Gg. SOETARDJO. PAKAIAN: Sopan dan Santun, wajib menggunakan Sepatu.

3. Pengambilan GORDOM dilaksanakan Pada :
a. Hari Sabtu (Sebelum wisudawan melaksanakan Kirab memasuki Gd. Soetardjo)
Tempat Gedung Keluarga Alumni (Doble Way)
Jam : 06.00 – Selesai

CATATAN :
UNDANGAN KELUARGA MAXIMAL UNTUK 2 ORANG. TIDAK ADA PENJUALAN UNDANGAN MAUPUN PENAMBAHAN.

MOHON DI INFORMASIKAN KEPADA TEMAN-TEMAN ANDA...SEKIAN TERIMAKASIH.
SALAM PJJ..:-D

Selasa, 12 Juli 2011

INFORMASI CAP 3 JARI IJASAH dan UNDANGAN YUDISIUM

PENGUMUMAN
SIFAT : PENTING DAN SEGERA

INFORMASI : CAP 3 JARI IJAZAH

Diumumkan kepada mahasiswa PJJ ICT PGSD bahwa pelaksanaan cap 3 Jari Ijazah dilaksanakan Pada :

Hari : Minggu
Tanggal : 17 Juli 2011
Pukul : 08.30 - Selesai
Tempat : RUang Akademik FKIP Universitas Jember

Syarat : WAJIB membawa Kuitansi Jasa Supervisor e-Ta yang sudah ditanda Tangani.


INFORMASI : UNDANGAN YUDISIUM

Menindak lanjuti Undangan Yudisium dengan berbagai macam pertimbangan, undangan yudisium tidak perlu dirisaukan oleh mahasiswa PJJ ICT PGSD.

Undangan Yudisium akan saya Bagikan pada:
Hari : Jumat
Tanggal : 15.00 Wib
Waktu : pukul 06.00 Wib sebelum Peserta memasuki G.d Soetardjo.

Pertimbangan ini diambil, sebab rekan-rekan PJJ ICT PGSD memiliki kesibukan Gd. Soetardjo menemuai saya diluar Gd. Soetarjo untuk mengambil Undangannya.

Sekian terimakasih.

SALAM PJJ...:-) :-)

Rabu, 06 Juli 2011

INFORMASI BEASISWA TERAKHIR DAN YUDISIUM

ASSALAMUALAIKUM.WR.WB

INFORMASI BEASISWA TERAKHIR

BANTUAN BEASISWA TERAKHIR TELAH DI KIRIM KE NOMOR REKENING MASING-MASING MAHASISWA DENGAN TOTAL Rp. 627.500,00, RINCIAN SEBAGAI BERIKUT

1. Rp. 500.000,00 untuk Mahasiswa
2. Rp. 127.500,00 untuk diberikan supervisor e-TA

Untuk supervisor harap dibuatkan KwITANSI penerimaan ditanda tangani supervisor yg bersangkutan selanjutnya pada saat sidik 3 Jari IJASAH mohon bukti penerimaan (kwitansi) DIBAWA DAN DIKUMPULKAN. Dalam kuitansi tersebut tertuliskan untuk "pembayaran jasa supervisor e-Ta"

MAHASISWA YANG TIDAK MEMBAWA BUKTI PENYETORAN KE SUPERVISOR SAAT 3 JARI IJASAH TIDAK AKAN DI IJINKAN 3 JARI IZASAH.

PELAKSANAAN HARI, WAKTU DAN TANGGAL CAP 3 JARI IJASAH MOHON MENUNGGU KEPUTUSAN PIHAK PENGELOLAH IJASAH.

beasiswa tersebut merupakan beasiswa terakhir yang diterima mahasiswa PJJ ICT S1 PGSD. Semoga semua Segala bantuan yang diberikan melalui DANA APBN ini tidak sia-sia dan bermanfaat bagi anda dan lingkungan disekitar. Sangat disayangkan jika semuanya ini sia-sia...

sekian terimakasih...mohon diinformasikan kepada mahasiswa yang bersangkutan.

Jumlah Total Wisudawan PJJ ICT S1 PGSD adalah 96 Mahasiswa, 1 Mahasiswa tidak dapat mengikuti wisuda.


INFORMASI YUDISIUM

Diberitahukan kepada 449 Mahasiswa FKIP UNEJ bahwa pelaksanaan yudisium dilaksanakan pada :

Hari : Jumat
Tanggal : 15 Juli 2011
Tempat : Gedung Soetardjo Universitas Jember
Pukul : 06.00 wib Semua Peserta sudah datang dan mengisi daftar hadir.
Pakaian : Atasan Putih (Tidak Ketat), Bawahan Gelap, sepatu warna Gelap, dan Berdasi.

Silahkan Informasi ini disampaikan kepada mahasiswa yag bersangkutan.

Sekian Informasi ini disampaikan. Selamat ya Bagi Yudisi Mahasiswa FKIP periode 3 Tahun 2010/2011 :-)